17 Desember 2013

Cara Membuat Daftar Isi Seo


Gambar dan Contoh (Daftar Isi)


SitusTopInfo - Daftar Isi atau sitemap ini berfungsi sebagai alat navigasi dan pemetaan bagi pengunjung/visitor untuk melihat seluruh isi konten atau artikel blog/website dalam satu halaman khusus. Tentunya ini sangat menguntungkan pengunjung dan juga pemilik blog/website dalam usaha meningkatkan jumlah pageview.
Daftar Isi pada blog sama halnya dengan daftar isi yang anda temui pada majalah, buku dan sejenisnya. Khusus untuk blog fungsinya sebagai susunan artikel berupa kumpulan tautan judul postingan yang terstruktur. List daftar isi pada blog dapat menampilkan perlabel, abjad dan lain-lain, sesuai setelan dan modikasi.

Berikut Langkah-Langkahnya:
1. Login ke akun blog Anda

2. Pilih laman => Laman baru => Laman kosong

3. Pilihlah penulisan mode HTML (Lihat gambar) kemudian copy script berikut dan pastekan di laman baru tadi.

<script src=" http://tugasku4u.googlecode.com /files/Daftar-Isi-Keren.js">
</script>
<script src=" http://situstopinfo.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">
</script>

Keterangan:
Ganti tulisan http://situstopinfo.blogspot.com dengan url blog anda.

4. Setelah itu silahkan isi judul dan kemudian pratinjau, jika sudah sesuai dengan keinginan. silahkan publikasikan.

5. Selesai, dan semoga membantu.

1 komentar: on "Cara Membuat Daftar Isi Seo"

Unknown mengatakan...

makasih mampir dong http://akakok.blogspot.com

Posting Komentar

Apa Komentar Anda?